Ibu pertiwi yang membesarkan kita....dengan segala kelebihan dan kekurangannya...namun apa yang kita lakukan sebagai anak.....
Kini bangsa qu harus berduka lagi...bukan karena bencana atau apa melainkan karena ulang bangsa kami sendiri...bahkan sesama bangsa ini harus bertumpahan darah untuk menyelesaikan sebuah masalah...apakah ini budaya yang kita ikuti dan tanamkan sejak kecil untuk menyelesaikan masalah...Nilai2 ketimuran pun mulai luntur...bangsa ini semakin kehilangan jati diri..bangsa ini semakin bingung dengan apa yang menjadi tujuannya...
Peristiwa berdarah hari ini terjadi di Koja antara pihak berwenang dengan warga....Apakah ini bangsa kami yang selalu kita pamerkan kepada dunia, ramah, sopan, tenggang rasa dan kerja sama...ataukah hanya sebuah kalimat yang kita dapatkan di pelajaran Kewarganegaraan di sekolah dulu.....Saat ini korban mencapai ratusan...Kapolda menyatakan tidak ada korban yang meninggal namun malam ini tadi ditemukan satu orang meninggal dunia yaitu salah satu anggota SatPol PP...dia ditemukan mengenaskan di dekat kontainer di Terminal Peti Kemas Koja.....Sungguh tega manusia2 yang telah bersikap anarkis seperti..apakah mereka merasa selalu berjalan benar dijalannya....dengan selalu membanggakan agamanya namun perilakunya tidak agamis sama sekali....itulah jika kita bersikap yang tidak pada tempat dan waktunya sehingga menghilangkan satu nyawa...tanpa kita sadari ketika satu orang meninggal bukan berarti kita telah menghilangkan stu nyawa tapi juga menimbulkan sebuah permasalahan yang besar bagi keluarganya...apakah tidak kita memikirkannya...Istri dan anak2nya.....bagaimana jika hal itu terjadi pada saudara kita...apakah kita tetap melakukan hal seperti itu....
Bangsa ini harus mengembalikan jati dirinya...kita tetep berpegang teguh pada ideologi pancasila...ideologi bangsa kita...jika bukan kita yang memegangnya..siapa lagi???????bangsa lain kah?perlu diketahui bahwa pancasila saat ini lagi digodok di Gedung Pentagon..pancasila dianggap sebagai sebuah ideologi yang paling baik di dunia....Namun kita yang memiliki ideologi itu merasa biasa dan tidak memperthatikannnya...bahkan melupakan sila demi silanya....
Sabtu, 05 Juni 2010
Ibu bersedih karena anaknya (Peristiwa Koja)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar